VdV News – VDV Mewakili Universitas Sam Ratulangi di Kompetisi Internasional ICRC 2022 di Bali
Organisasi Mahasiswa Verein Der Vefahrensrecht (VDV) sebagai Delegasi dari Universitas Sam Ratulangi yang menjadi salah satu perwakilan Indonesia dalam 39th Edition of the Jean Pictet Competition. Kompetisi ini diselenggarakan oleh Committee for the Jean-Pictet Competition (Comité pour le Concours Jean-Pictet). The Jean Pictet Competition adalah kompetisi tingkat internasional yang berkaitan erat dengan Hukum […]
VdV News – AUDIENSI BERSAMA Badan Narkotika Nasional Sulawesi Utara
Organisasi Mahasiswa Verein Der Vefahrensrecht (VDV) melaksanakan Audiensi Bersama Badan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi Sulawesi Utara pada tanggal 6 September 2022 yang berlangsung di Jl. 17 Agustus, Bumi Beringin, Kec. Wenang, Kota Manado, Sulawesi Utara. Kegiatan tersebut dilakukan dengan tujuan untuk mencari informasi terkait restorative justice bagi para pengguna narkotika.
Acara Puncak Dies Natalis ke 64 Fakultas Hukum Universitas Sam Ratulangi
Acara Puncak Dies Natalis ke 64 Fakultas Hukum Universitas Sam Ratulangi berlangsung begitu meriah. Dibalut dengan nuansa merah sebagai warna kebesaran Fakultas Hukum Universitas Sam Ratulangi acara tersebut dimulai dengan sidang terbuka Senat Fakultas Hukum yang dibuka oleh Ketua Senat Fakultas Hukum, Prof. Dr. Donald Rumokoy, S.H., M.H. disusul dengan laporan kegiatan yang disampaikan oleh […]
Kunjungan Ziarah ke Makam-Makam Dekan Fakultas Hukum
Kegiatan Pembukaan Dies Natalis ke-64 Fakultas Hukum Universitas Sam Ratulangi
Dokumentasi Pelaksanaan Kegiatan Acara Pembukaan Dies Natalis ke-64 Fakultas Hukum Universitas Sam Ratulangi. Kegiatan berlangsung pada tanggal 23 Juli 2022, dan dibuka secara langsung oleh Rektor Universitas Sam Ratulangi Prof. Dr. Ir. Ellen J. Kumaat, M.Sc, DEA. Selain itu juga turut hadir para wakil-wakil rektor, dekan-dekan, tamu undangan, alumni serta mahasiswa.
Seminar Nasional Efektivitas Lembaga Pengawas Institusi Penegak Hukum
Dokumentasi Kegiatan Seminar Nasional dengan tema “Efektivitas Lembaga Pengawas Institusi Penegak Hukum” dalam rangka pelaksanaan Dies Natalis ke 64 Fakultas Hukum Universitas Sam Ratulangi. Kegiatan ini berlangsung pada tanggal 21 Juli 2022 dan diselenggarakan secara hybrid, dan dibuka secara langsung oleh Dekan Fakultas Hukum Universitas Sam Ratulangi, Dr. Emma V.T. Senewe, S.H., M.H.. Turut hadir dalam kegiatan […]
Kegiatan Anjangsana di Panti Asuhan “Cinta Kasih” Desa Remboken
Fakultas Hukum Universitas Sam Ratulangi melakukan kegiatan Anjangsana di Panti Asuhan Cinta kasih yang berlokasi tepatnya Kecamatan Remboken, Kabupaten Minahasa dalam rangka memperingati Dies Natalis ke-64 Fakultas Hukum Universitas Sam Ratulangi. Kegiatan tersebut berlangsung sederhana dan disambut oleh anak-anak yang berada di Panti Asuhan tersebut, dalam kegiatan tersebut dihadiri oleh para Pimpinan Fakultas Hukum beserta […]
Focus Group Discussion : Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester
Kegiatan ini berlangsung pada tanggal 5 s.d. 7 Juli 2022 di Hotel Mercure Manado
Sosialisasi Pengawasan Isi Siaran di Fakultas Hukum Universitas Sam Ratulangi
Kegiatan ini bekerja sama dengan Komisi Penyiaran Indonesia Daerah Provinsi Sulawesi Utara. Kegiatan ini berlangsung pada tanggal 1 Juli 2022 dan dihadiri oleh para Pimpinan Fakultas Hukum Universitas Sam Ratulangi serta para Komisioner KPID Sulawesi Utara.
Focus Group Discussion: Akreditasi Program Studi
Pelaksanaan Focus Group Discussion dilaksanakan pada tanggal 23 Mei s.d. 25 Mei 2022 di Hotel Mercure Manado. Kegiatan ini dibuka oleh Wakil Dekan Bidang Akademik Prof. Dr. Ir. Grevo S. Gerung, M.Sc.